Langsung ke konten utama

Membuat Yoghurt di Rumah


Assalamualaikum, kali ini saya akan berbagi cara membuat yoghurt yang mudah dan murah di rumah. Langsung saja beri tahu caranya. Pertama, kita siapkan bahan dan alat yang digunakan:
- susu UHT

- bibit yoghurt

- wadah plastik dengan tutup
- pengaduk / sendok

Langkah pembuatan:
1. campurkan satu cup bibit yoghurt dengan satu liter susu
2. aduk rata lalu tutup rapat
3.  simpan selama 8-10 jam ditempat tertutup dan terhidar dari sinar matahari

Selesai

Catatan: semakin lama disimpan maka semakin asam
jika telah diinkubasi selanjutnya simpan di lemaeri pendingin (kulkas).


Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tanaman C3, C4, dan CAM

Berdasarkan tipe fotosintesis, tumbuhan dibagi ke dalam tiga kelompok besar, yaitu C3, C4, dan CAM ( crassulacean acid metabolism ). Tumbuhan C4 dan CAM lebih adaptif di daerah panas dan kering dibandingkan dengan tumbuhan C3. Namun tanaman C3 lebih adaptif pada kondisi kandungan CO 2 atmosfer tinggi. Sebagian besar tanaman pertanian, seperti gandum, kentang, kedelai, kacang-kacangan, dan kapas merupakan tanaman dari kelompok C3. Tanaman C3 dan C4 dibedakan oleh cara mereka mengikat CO2 dari atmosfir dan produk awal yang dihasilkan dari proses assimilasi. Contoh tanaman C3 antara lain : kedelai, kacang tanah, dan kentang, sedangkan contoh tanaman C4 adalah jagung, sorgum dan tebu.

Jerawat kabur = Clean & Clear essentials foaming facial wash ^^

Kali ini aku ingin sedikit bercerita dan berbagi tips masalah kulit berminyak. Perlu diketahui kalo kulit berminyak rentan ditumbuhi jerawat dan komedo, sehingga kurang sedap dipandang :p.. Kulit pria umumnya lebih berminyak daripada wanita. Dan kulitku ini termasuk jenis kulit yg...... berminyak T_T. Sudah berbagai macam produk facial wash aku coba tapi hasilnya kurang memuaskan :( Once upon a time, aku jalan-jalan ke suatu supermarket dan melihat produk Clean & Clear . Waktu itu aku ragu untuk membelinya (sudah hopeless untuk produk pencuci muka). Tapi berhubung sabun pencuci mukaku di rumah udah habis, so terpaksa harus beli deh. Untuk kesekiankalinya aku coba ganti produk (lagi-lagi).. dan pilihan jatuh kepada..... *taraaaaaa* >>  Clean & Clear essentials foaming facial wash :) Setelah tiga hari pemakaian sudah terasa hasilnya (dua kali sehari, pagi dan sore), kulit mukaku jadi lebih cerah, minyak jauh sangat berkurang, dan jerawat mengering. Awalnya masih gak